Akhir musim Liga 1 2024-2025 tidak melulu berbicara tentang perburuan gelar juara. Sebab, persaingan di papan bawah untuk sekadar bertahan di Liga 1 juga sangat sengit.
Persebaya Surabaya kembali ke jalur kemenangan. Green Force berhasil mengamankan tiga poin di kandang sendiri setelah mengalahkan Madura United dengan skor 1-0 di Gelora Bung Tomo, Minggu malam (20/4).
Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster menargetkan timnya mampu meraih tiga poin saat menjamu Madura United dalam Derby Suramadu di pekan ke-29 BRI Liga 1 Indonesia 2024/2025 yang akan digelar di Stadion Gelora Bung Tom
Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster langsung mengalihkan fokus persiapan timnya untuk menatap laga berikutnya melawan Madura United. Laga pekan ke-28 Liga Indonesia ini akan digelar pada akhir pekan depan di Stadion
Madura United bisa sedikit bernafas lega dalm mengarungi persaingan di Liga 1 musim 2024-2025. Untuk sementara, mereka terbebas dari jeratan zona degradasi selepas kemenangan di kandang PSIS Semarang, Minggu (16/3)
Sembilan laga terakhir di Liga 1 musim 2024-2025 serasa perjuangan di pertandingan final bagi Madura United. Termasuk saat melawat ke kandang PSIS Semarang di Stadion Jatidiri, Semarang, nanti malam.